Senin, 06 Juni 2016

berita bola: Hendra Sandi: Masa Muda Sepakbola, Hari Tua Polisi

Diposting oleh blogger
Hendra Sandi: Masa Muda Sepakbola, Hari Tua Polisi

Hendra Sandi: Masa Muda Sepakbola, Hari Tua Polisi menjadi update berita Sepak Bola Indonesia terkini dari Bolapro.org yang mencoba untuk menyajikan info terbaru seputar Bola Indonesia dan kali ini Hendra Sandi: Masa Muda Sepakbola, Hari Tua Polisi menjadi ulasan yang akan kita bahas. Dapatkan Ragam berita bola Indonesia Uptodate hanya di Bolapro Memang untuk anda yang Pro Bola.

Hendra Sandi

Ada masanya menjadi seorang pesepakbola. Hari tua pasti akan datang. Sediakan payung sebelum hujan.

Itulah yang dilakukan Hendra Sandi Gunawan, gelandang mungilBali United.

Eks Timnas U-19 ini memutuskan menerima tawaran menjadi anggota polisi lewat jalur prestasi.

Pemain asal Aceh ini telah menuntaskan tes yang digelar di Jakarta, selama tiga hari sejak 31 Mei lalu.

Ia bersama rekannya Rully Desrian, kiper muda Bali United.

Apa motivasi Hendra Sandi Gunawan?

Ternyata dia ingin menjamin masa tuanya bersama keluarga.

“Saat kita masih muda, sepakbola menjadi cita-cita dan polisi hanya hobi. Tapi saat kita menemui hari tua, sepakbola itu hanya hobi, tapi polisi adalah cita-cita,” kata Hendra Sandi Gunawan.

Dia mengatakan, saat menjalani tes, tinggi badannya masuk dalam kriteria.

Ia memiliki tinggi 168 cm.

“Tes polisi berjalan lancar. Saya dan Rully Desrian ikut tes bersama beberapa rekan pemain eks Timnas U-19 lainnya (Evan Dimas, Putu Gede dkk), ” kata Hendra Sandi.

“Saya belum tahu kapan pengumuman. Mudah- mudahan bisa lolos tes polisi,” tambah Hendra Sandi. (Tribun Bali)



Berita Bola Indo Terbaru | Dari Bolapro

Terima kasih anda telah menyimak berita bola Indonesia yang berjudul Hendra Sandi: Masa Muda Sepakbola, Hari Tua Polisi semoga post di atas belum basi untuk dipublish dihalaman ini.

0 komentar:

Posting Komentar